Perempuan
Perempuan atau wanita istilah untuk membedakan secara gender dan seksualitas dengan laki-laki sehingga dikenal adanya jenis kelamin perempuan di samping laki-laki, kaum perempuan disebut juga dengan istilah kaum hawa. Baca Perempuan NU.
- Hukum & Syariah
Menunda Haid Di Bulan Ramadhan, Bagaimana Hukumnya?
NU Cilacap Online – Momen ibadah puasa di bulan suci Ramadhan senantiasa ditunggu tiap tahunnya oleh umat Islam. Semangat beribadah di dalamnya selalu mendapatkan porsi lebih di bandingkan di waktu-waktu…
- Taushiyah
Islam, Muslimah dan Inner Beauty, Apa Saja Kriterianya?
NU Cilacap Online – Inner Beauty memang bukan terminologi Islam, akan tetapi bukan berarti Islam, khususnya para Muslimah tidak mengenali dan mengedepankan Inner Beauty; bahkan menurut Dr Zulfatun Ni’mah, Inner…
- Dunia Islam
Madinah Kota Teraman Ke-1 Untuk Wisatawan Perempuan
NU Cilacap Online – Madinah, kota suci Kerajaan Arab Saudi menduduki peringkat ke-1 di antara kota-kota teraman di dunia untuk wisatawan perempuan tunggal – sendirian; demikian menurut sebuah peneltian oleh…
- Feature & Figur
11 Perempuan Yang Masuk Struktur PBNU 2022-2027
NU Cilacap Online – Ada 11 perempuan yang masuk dalam struktur Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Masa Khidmat 2022-2027, siapa saja mereka? Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama, KH Yahya…
- Foto Video
Gallery Pelatihan Life Skill Menjahit PC Fatayat NU Cilacap
NU Cilacap Online – Serunya momen pelatihan life skill ketrampilan menjahit Pimpinan Cabang (PC) Fatayat NU Cilacap dibagikan oleh Sekretaris PC Fatayat NU Cilacap Nisfatul Azizah melalui akun Facebooknya dalam…
- NU News
Pelatihan Menjahit Fatayat NU Diakhiri Dengan Fashion Show
NU Cilacap Online – Selama lima hari, suasana Balai Latihan Kerja (BLK) Miftahul Huda Kroya terasa seru oleh kehadiran sejumlah Kader Fatayat NU Cilacap. Di sanalah Pimpinan Cabang (PC) Fatayat…
- Feature & Figur
Sambut Hari Ibu, Inilah Pesan Iriana Joko Widodo
NU Cilacap Online – Hari Rabu tanggal 22 Desember 2021 bertepatan dengan peringatan Hari ibu menjadi momen istimewa bagi perempuan Indonesia. Di hari istimewa ini, Ibu Negara Iriana Joko Widodo…
- Daerah
Ira Tanti Ungkap 8 Strategi Politik Perempuan, Apa Saja?
NU Cilacap Online – Setidaknya ada 8 strategi politik perempuan ungkap dr Ira Tanti dalam kesempatan memberikan materi Pendidikan Politik untuk kader Perempuan Bangsa Dewan Pengurus Cabang (DPC) Perempuan Bangsa…
- Esai Opini Wawasan
Kajian Kitab Rishalatul Mahidl Fatayat NU Kesugihan
NU Cilacap Online – Kajian Kitab Rishalatul Mahidl digelar oleh Pimpinan Anak Cabang (PAC) Fatayat Nahdlatul Ulama (NU) Kesugihan pada Sabtu (13/11). Kegiatan ini digelar di rumah Sekretaris PAC Fatayat…
- Esai Opini Wawasan
Apakah Kodrat Perempuan Mutlak Sebagai IRT?
NU Cilacap Online – Apakah Kodrat Perempuan Mutlak Sebagai IRT? Atau sebagai Ibu Rumah Tangga (IRT) adalah sebuah pilihan hidup? Budaya patriaki merupakan suatu sistem dalam masyarakat yang menempatkan posisi…