Gedung Sekretariat
Gedung Sekretariat pusat pengendalian program kegiatan administrasi PCNU Cilacap, MWCNU, Ranting NU, Lembaga dan Badan Otonom NU baik secara online maupun offline di bawah kepemimpinan seorang kepala, biasanya seorang sekretaris di mana sekretariat dan orang-orang yang berkecimpung di dalam gedung pada sebuah sekretaiat institusi organisasi memiliki peranan yang sangat vital.
Selain urusan administrasi, di gedung atau kantor sekretariat sebagai jantung organisasi, seorang sekretaris di lingkungan NU juga berperan dalam perencanaan dan pengolahan informasi yang nantinya akan didistribusikan ke seluruh jenjang dan tingkatan sktuktur organisasi NU yang ada.
- MWCNU
Gelar Rapat Kerja, MWCNU Kesugihan Tetapkan 9 Keputusan
NU Cilacap Online – Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWCNU) Kesugihan telah menggelar Rapat Kerja (RAKER), untuk membahas Rencana Tindak Lanjut (RTL) hasil Musyawarah Kerja Cabang (Muskercab) II Cilacap, Sabtu…
- Foto Video
Pembangunan Gedung Sekretariat MWCNU Binangun Dimulai
NU Cilacap Online – Pembangunan Gedung dan Kantor Sekretariat MWCNU Binangun Dimulai hari ini ditandai dengan peletakkan batu pertama oleh Ketua PCNU Cilacap KH Drs Nasrulloh Muhcson M.H (Gus Nas).…
- MWCNU
4480 Kupon Habis Dilelang Untuk Gedung MWCNU Wanareja
NU Cilacap Online – Sejumlah 4480 buah Kupon habis dilelang dalam sekali pertemuan yang kelak akan digunakan untuk pembangunan Gedung Sekretariat MWCNU Wanareja. Satu Kupon sendiri dihargai sebesar Rp. 120.000.…
- MWCNU
Gedung Sekretariat MWCNU Karangpucung, Selesai Tahun 2021
NU Cilacap Online – Pembangunan Gedung Sekretariat MWCNU Karangpucung ditargetkan selesai pembangunannya pada akhir tahun 2021. Pembangunan gedung dan kantor sekretariat bersama sudah dimulai sejak bulan Januari 2018 dan rencananya…
- MWCNU
Beberapa MWCNU Ini Prioritaskan Bangun Kantor Sekretariat
NU Cilacap Online – Beberapa Pengurus MWCNU Cilacap prioritaskan membangun gedung Kantor Sekretariat MWCNU pada pelaksanaan program Tahun 2021. Hal itu terungkap dalam Laporan Tahunan pada Rapat Kerja Awal Tahun…
- Badan Otonom NU
Gedung Muslimat NU Cilacap Diresmikan Penggunannya
NU Cilacap Online – Gedung Muslimat NU Cilacap Diresmikan, Pimpinan Cabang (PC) Muslimat Nahdlatul Ulama (NU) Cilacap telah memiliki Gedung yang diresmikan penggunaannya Senin (21/9). Peresmian Gedung yang berlokasi di…
- MWCNU
Peletakan Batu Pertama Gedung Kantor MWCNU Sampang
NU Cilacap Online – Peletakan Batu Pertama Gedung Sekretariat Bersama (Kantor Sekber) Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama (MWCNU) Sampang Cilacap sudah terlaksana. Pengurus MWCNU Sampang akan segera mendirikan gedung sekretariat…
- MWCNU
Gedung Kantor Sekretariat MWCNU Adipala Segera Terwujud
NU Cilacap Online – Kantor Sekretariat MWCNU Adipala Segera Terwujud. Pembangunan Gedung Kantor sekretariat bersama merupakan program jangka panjang yang ditargetkan oleh Pengurus MWCNU Adipala masa khidmat 2014-2019. Pelaksanaannya mulai…