Tumpeng

TumpengTumpeng itu falsafah Jawa, artinya kon tumindak sing lempeng. Lempeng itu perilakunya jujur lurus, bener; Bentuknya kerucut menyerupai sebuah gunung dengan dihiasi aneka lauk dan sayuran. Penampilan yang unik ini membuatnya terlihat istimewa. Namun siapa yang tahu bila dibalik tampilan yang unik, tumpeng mengandung filosofi simbol kebersamaan antara pemimpin dan rakyat

Back to top button