Tanggap Bencana
Tanggap bencana adalah serangkaian kegiatan responsif yang dilakukan dengan segera pada saat kejadian bencana untuk menangani dampak buruk yang ditimbulkan, yang meliputi kegiatan penyelamatan dan evakuasi korban, harta benda, pemenuhan kebutuhan dasar, perlindungan, pengurusan pengungsi, penyelamatan, serta pemulihan prasarana dan sarana. Baca LPBI PCNU Cilacap Masa Khidmat 2024-2029.
- Lembaga NU
Banjir Nusawungu, NU Care Lazisnu Salurkan Bantuan Logistik
NU Cilacap Online – Hujan masih mengguyur wilayah Kecamatan Nusawungu Kabupaten Cilacap yang mengakibatkan Banjir di beberapa titik masih terus meningkat sehingga tim Satgas NU Cilacap Peduli bergerak semakin masif…
- Dokumentasi
Gerak Cepat NU Cilacap Peduli Tanggulangi Banjir Di Nusawungu
NU Cilacap Online – Banjir melanda beberapa desa di Kecamatan Nusawungu Kabupaten Cilacap. Gerak cepat Tim NU Cilacap Peduli bahu membahu mengevakuasi warga karena rumahnya terendam oleh air yang mencapai…
- Kesehatan
Tim Kesehatan NU Cilacap Peduli Bertolak Menuju Lumajang
NU Cilacap Online – Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Cilacap melepas Tim Kesehatan NU Cilacap Peduli menuju Lumajang Jawa Timur, Senin (31/01). Tim yang terdiri dari unsur NU Care LAZISNU…
- Lembaga NU
LPBINU Cilacap Merespon Positif Manajemen Kebencanaan
NU Cilacap Online – Lembaga Penanggulangan Bencana dan Perubahan Iklim Nahdlatul Ulama (LPBINU) Cilacap merespon positif untuk mengadakan kegiatan pelatihan-pelatihan Manajemen Kebencanaan, hal tersebut terungkap melalui sekretaris LPBINU Cilacap; Solikhan…
- Dokumentasi
Penguatan Kapasitas, NU Cilacap Peduli Gelar Rapat Kordinasi
NU Cilacap Online – NU Cilacap Peduli menggelar rapat kordinasi dalam rangka penguatan kapasitas personal dan Tim sekaligus penyusunan kontigensi plan, Sabtu (6/10). Acara digelar di aula Gedung Pusdiklat Pengurus…
- Badan Otonom NU
Satkoryon Banser Maos Latihan Penanggulangan Bencana Kebakaran
NU Cilacap Online – Satuan Kordinasi Rayon Barisan Ansor Serbaguna (Satkoryon Banser) Maos Cilacap, melaksanakan giat latihan gabungan penanggulangan bencana kebakaran kerjasama dengan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Unit Pemadam…
- Badan Otonom NU
Banser Cilacap Gelar Pelatihan Tanggap Darurat Bencana
NU Cilacap Online – Dalam rangka meningkatkan kesiapsiagaan masyarakat untuk penanggulangan bencana, Banser Tanggap Bencana (Bagana) Korwil 3 Satkorcab X26 Cilacap menggelar pelatihan tanggap darurat bencana, Minggu (04/04/21). Kegiatan pelatihan…
- Badan Otonom NU
Bagana Cilacap Gelar Pelatihan Gabungan Siaga Bencana
NU Cilacap Online – Sebagai upaya meningkatkan kesiapsiagaan Banser dalam menanggulangi bencana di wilayahnya, Bagana Kabupaten Cilacap menggelar pelatihan gabungan siaga tanggap darurat bencana, Minggu (14/02/21) Kegiatan latihan gabungan Banser…
- Badan Otonom NU
PAC IPNU IPPNU Kroya Galang Dana, Peduli Bencana Kalsel dan Sulbar
NU Cilacap Online – Pimpinan Anak Cabang (PAC) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Kecamatan Kroya melakukan aksi galang dana untuk korban banjir di Kalimantan…
- Daerah
Rumah Warga Roboh Terkikis Banjir, Warga Mulai Keluhkan Penyakit
NU Cilacap Online – Akibat terkikis banjir, 1 rumah warga roboh Kamis (17/12/20) kemarin. Sepekan banjir Cilacap part 3 melanda beberapa wilayah kabupaten, warga mulai keluhkan berbagai penyakit seperti pusing…