Politik Kebangsaan
Politik kebangsaan dan NU; politik kebangsaan NU pengejawantahan tanggung jawab NU kepada bangsa dan negara untuk tetap mengawal perjalanan politik Indonesia agar tetap dalam rel kebangsaan yang telah disepakati bersama oleh para pendiri bangsa dengan ciri utama tetap mengutamakan keluhuran akhlak agar tercapainya kedamaian dan kesejahteraan rakyat.
Politik kebangsaan NU harus menjadi potret besar yang ditopang oleh pilar-pilar pendukungnya seperti sumber daya manusia dan kemandirian ekonomi warga NU, sehingga NU dapat membawa ajian besar ini dengan tidak mudah dipengaruhi dan dibawa oleh kepentingan-kepentingan yang tujuan politiknya bertentangan dengan prinsip politik kebangsaan
- Jejak Ulama
Mengenal Lebih Dekat Sosok Ibu Bangsa Nyai Hj Sinta Nuriyah Wahid
NU Cilacap Online – Ibu Nyai Hj Sinta Nuriyah Wahid menjadi rujukan publik sebagai sosok ibu bangsa bagi Negara Kesatuan Repuplik Indonesia bukan karena oleh sebab istri Presiden Keempat RI…
- Daerah
Ibu Negara Keempat Nyai Hj Sinta Nuriyah Wahid ke Cilacap dan Majenang, Ada Apa?
NU Cilacap Online – Ibu negara keempat Presiden RI KH Abdurrahman Wahid (Gus Dur) yakni Nyai Hj Sinta Nuriyah Wahid (77) bakal berkunjung ke Cilacap dan Majenang. Ada apa? Diketahui…
- Antologi NU
Inilah Lirik Lagu Yalal Wathon, Cinta Tanah Air
NU Cilacap Online – Inilah Lirik Lagu mars Yalal Wathon (Syubbanul Wathon) cinta tanah air yang dinyanyikan pada upacara Peringatan Hari Santri, 22 Oktober bahkan didendangkan pada saat, maupun setiap…
- Daerah
Resmi Dilantik Empat Orang Pimpinan DPRD Cilacap 2024-2029
NU Cilacap Online – Resmi dilantik dan diambil sumpahnya empat orang pimpinan DPRD Kabupaten Cilacap Masa Jabatan 2024 – 2029. Pada Kamis, (24/10/2024). Pada Rapat Paripurna dalam rangka Pengucapan Sumpah/janji…
- Daerah
Resmi Dilantik 120 Anggota DPRD Jateng Masa Bakti 2024-2029
NU Cilacap Online – Resmi dilantik sebanyak 120 anggota DPRD Provinsi Jawa Tengah masa bakti 2024-2029 pada Selasa (03/09/2024). Pengukuhan dan pengambilan sumpah jabatan para wakil rakyat tersebut didaulat oleh…
- Nasional
KPU RI Menetapkan 580 Perolehan Kursi Parpol Pemilu 2024
NU Cilacap Online – Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI menetapkan 580 perolehan kursi partai politik (Parpol) peserta pemilihan umum (Pemilu) 2024. Sebanyak 580 kursi tersebut untuk calon anggota legislatif (caleg)…
- Esai Opini Wawasan
Gus Mus: Jangan Berlebih-lebihan
REMBANG, NU Cilacap Online – Ketika mendukung sosok tertentu, sisakan ruang untuk sebuah keraguan. Ini untuk mengendalikan sikap berlebih-lebihan. Dengan segala kelebihan dan kekurangannya, sistem demokrasi yang sedang berlaku di…
- Nasional
Jaringan GUSDURian Ajak Masyarakat untuk Menjaga Toleransi dan Kerukunan
JAKARTA, NU Cilacap Online – Masyarakat Indonesia diminta untuk tetap menjaga toleransi dan menjaga kerukunan di saat pemilihan umum (pemilu) yang semakin dekat. Hal itu disampaikan oleh Ibu Nyai Hj Sinta…
- Nasional
GP Ansor Keluarkan Surat Instruksi Jelang Pemilu 2024
NU Cilacap Online – Jelang pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) pada tahun 2024, situasi dan kondisi politik semakin memanas, Pimpinan Pusat (PP) Gerakan Pemuda (GP) Ansor melayangkan Surat Intrsuksi Resmi kepada…
- Antologi NU
Politik NU Sebagai Implementasi Visi Sosial, Moral dan Etika
NU Cilacap Online – Pada dasarnya pandangan dan sikap kritis Nahdlatul Ulama (NU) terhadap fenomena politik dan implementasi wewenang negara republik indonesia adalah implementasi visi sosial dan moral politik NU…