Radikalisme
Radikalisme adalah pemahaman dan atau perilaku menggunakan kekerasan dalam menyikapi perbedaan, memecahkan masalah, atau mencapai tujuan. Perlu pengkajian secara intensif dan komprehensif untuk membuat batasan yang jelas, sehingga dijadikan rujukan bersama dalam pembahasan radikalisme.
- Esai Opini Wawasan
Pancasila Memang Bukan Wahyu Ilahi, Namun Ia Fikrul Islami
NU CILACAP ONLINE – Selama nash dan dalil syara’ yang dijadikan sandaran para ulama menerima Pancasila tidak berubah, maka status Pancasila tetap fikrul islami. Ketidaksetujuan kaum radikal tidak bisa mengubah…
- Feature & Figur
Kunjungan Accept International Dari Jepang Ke PCNU Cilacap
NU CILACAP ONLINE – Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Cilacap, menerima kunjungan dari Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Accept International yang berkantor pusat di Tokyo Jepang. Rabu (29/5/2024). Kunjungan tersebut bertempat…
- Dokumentasi
Masjid Sebagai Benteng Pertahanan Radikalisme Buruh
NU CILACAP ONLINE – Masjid Sebagai Benteng Pertahanan Radikalisme Buruh adalah tema seminar Hari Santri Nasional inisiasi Sarikat Buruh Muslimin Indonesia (Sarbumusi) Cilacap. Ini adalah kerjasama antara Sarbumusi dengan Lembaga…
- Esai Opini Wawasan
Wahabi, Akar dari Pikiran dan Tindakan Ekstremisme – Terorisme
NU CILACAP ONLINE – Wahabi adalah akar terbentuknya Ekstremisme dan Terorisme yang justru membuat citra Islam yang mulia menjadi buruk dipandang oleh kalangan Non Muslim yang tidak mengerti tentang yang…
- Feature & Figur
Buya Sayfii Maarif: Pesan untuk Generasi NU dan Muhammadiyah
NU CILACAP ONLINE – Sebagai salah satu pemuda generasi Islam yang berada di organisasi Nahdlatul Ulama (NU), saya tentu berduka sedalam-dalamnya atas berpulangnya Buya Syafii Maarif mantan Ketua Umum PP…
- Dokumentasi
NU Cilacap: Hari Santri Momentum Menangkal Arus Radikalisme
NU CILACAP ONLINE – Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Cilacap menyatakan perlunya menjadikan peringatan Hari Santri sebagai momentum untuk menangkal arus radikalisme di masyarakat, intoleransi dan korupsi. Drs KH Nasrullah…
- Nasional
Narapidana Terorisme Ikrar Setia Kepada Pancasila Dan NKRI
NU CILACAP ONLINE – 2 orang narapidana kasus terorisme (napiter)telah mengucapkan ikrar setia kepada NKRI dan mengakui Pancasila sebagai falsafah dan ideologi negara, Kamis (12/08) . Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA…
- Esai Opini Wawasan
Fundamentalisme, Akar Radikalisme dan Terorisme
NU CILACAP ONLINE – Akar dari semua radikalisme dan yang bermuara kepada terorisme, adalah pikiran dan ide-ide fundamentalisme kaum fundamentalis. Radikalisme adalah gerakan-gerakan secara radikal untuk mewujudkan gagasan-gagasan yang fundamental,…
- Esai Opini Wawasan
Bomber Milenial Yang Galau
NU CILACAP ONLINE – Di saat memasuki paruh terakhir Bulan Sya’ban, katakanlah, buku catatan amal diangkat dan diganti dengan lembaran yang baru, bomber – bomber milenial muda usia ini, yaitu…
- Esai Opini Wawasan
Tahun Baru Tanpa FPI Kemenangan Umat Beriman
NU CILACAP ONLINE – Tahun Baru 2021 Tanpa FPI. Ya, karena FPI dibubarkan menjelang pergantian tahun baru. Mengapa FPI dibubarkan? Karena sudah lama FPI dirasakan mengganggu keamanan, ketertiban dan kenyamanan…
- 1
- 2