Jamaah Haji
Jamaah Haji adalah individu dan atau kelompok orang yang secara resmi terdaftar untuk melaksanakan ibadah haji pada tahun yang sudah ditetapkan dan berkewajiban menaati ketentuan pelaksanaan Ibadah haji dari proses Pendaftaran Haji sampai dengan calon jamaah haji melaksanakan rangkaian ibadah haji di Makkah dan Madinah. Baca Daftar Kumpulan Istilah Di Dalam Ibadah Haji.
- Nasional
Pelunasan Biaya Haji (BPIH) 2024 Tahap Awal Dibuka, Ini Alurnya
NU Cilacap Online – Menyusul dibukanya Pelunasan pembayaran Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) 1445 H/2024 tahap awal oleh Kemenag dimulai tanggal 9 Januari 2024, Kemenag Cilacap telah membuka pelunasan BPIH…
- Nasional
Sayembara Batik Haji 2024 Dimenangkan Oleh Sony Adi Nugroho
NU Cilacap Online – Menteri Agama (Menag) Republik Indonesia Yaqut Cholil Qoumas secara resmi mengumumkan pemenang sayembara batik haji tahun 2024. Desain Batik jamaah Haji Indonesia yang digelar sejak Agustus…
- Esai Opini Wawasan
City Tour ke Jabal Tsur dan Jabal Rahmah, Haji Riang Gembira 2023 Part 16
NU Cilacap Online – Masih tentang Haji Riang Gembira 2023 dan di Part 16 ini mengulas tentang perjalanan jamaah haji KBIHUNU Cilacap dalam City Tour ke Jabal Tsur dan Jabal…
- Esai Opini Wawasan
Haji Riang Gembira 2023 Part 15: City Tour dan Evaluasi Haji
NU Cilacap Online – Saya mewakili mas Arif Himawan KBIHUNU untuk memimpin rapat persiapan City Tour dan evaluasi haji meliputi pelaksanaan thawaf ifadlah dan sa’i di kloter SOC 69 bersama…
- Esai Opini Wawasan
Haji Riang Gembira 2023 Part 14: Thariq Ya Hajj, Taksi Negosiasi
NU Cilacap Online – Di Arab Saudi, banyak ungkapan-ungkapan seperti Thariq Ya Hajj yang bagi orang Arab mungkin hal biasa, sementara bagi saya yang jarang mendengar ungkapan itu menjadi sesuatu…
- Esai Opini Wawasan
Haji Riang Gembira 2023 Part 13; Sah sebagai Haji dan Hajah
NU Cilacap Online – Sah sudah sebagai haji dan hajah, plong rasanya, karena hari ini kami, kloter SOC 70 khususnya telah menyelesaikan thawaf Ifadah, sa’i, dan tahallul tsani. Di bukit…
- Esai Opini Wawasan
Haji Riang Gembira 2023 Part 12; Persiapan Thawaf Ifadah
NU Cilacap Online – Usai lempar jumrah tanggal 12 Dzulhijjah bagi yang nafar awal, atau tanggal 13 Dzulhijjah bagi yang nafar tsani, kegiatan berikutnya adalah thawaf ifadah. Kapan thawaf ifadah…
- Esai Opini Wawasan
Haji Riang Gembira 2023 Part 11: Lempar Jumrah, Rapat di Mina
NU Cilacap Online – Sementara para jamaah pulang dari lempar jumrah ke tenda masing-masing di Mina, para petugas haji, pembimbing, karom, dan beberapa karu diminta untuk langsung merapat (melaksanakan rapat…
- Esai Opini Wawasan
Haji Riang Gembira 2023 Part 10: Mina dan Lempar Jumrah
NU Cilacap Online – Haji Riang Gembira 2023 Part 10 ini memotret perjalanan dan kondisi Mina (Kota Sejuta Tenda) serta pelaksanaan Lempar Jumrah oleh jamaah haji. Juga problematika di Mina…
- Esai Opini Wawasan
Haji Riang Gembira 2023 Part 9: Muzdalifah
NU Cilacap Online – Hari Rabu dinihari sekira jam 02.00 rombongan kami baru bergerak ke Muzdalifah. Itu artinya tengah malam hari nahr, 10 Dzulhijjah, mabit kami lewati di Arafah. Kami…