Aswaja
Aswaja adalah singkatan dari Ahlussunnah Wal Jamaah, sebuah paham atau aliran, juga Manhaj. Penganut Aswaja berkiblat secara Aqidah Islam kepada Imam Abu Hasan Al Asy’ari (Asy’ariyah) dan Imam Abu Mansyur Al Maturidi (Maturidiyah).
Aswaja merupakan salah satu dari beberapa aliran dalam teologi Islam. Sebagai Manhaj, Ahlussunnah wal Jamaah tumbuh dan berkembang dan tidak lepas dari sejarah munculnya aliran-aliran pemikiran dalam Islam. Juga dikenal dengan tradisi Kalam / Ilmu Kalam. Definisi Ahlussunnah Wal Jamaah pernah disampaikan oleh pendiri Organisasi Nahdlatul Ulama (NU) Hadlratussyekh Muhammad Hasyim Asy’ari.
Ada ragam definisi, namun ringkasnya Ahlussunnah Wal Jamaah; adalah semua orang yang berjalan dan selalu menetapkan ajaran Rasulullah Muhammad SAW dan para sahabat sebagai pijakan hukum baik dalam masalah aqidah, syari’ah maupun tasawuf. Di samping sebagai paham keagamaan, juga sebagai haluan dalam berislam, oleh orang per orang dalam pengertian individu.
NU Cilacap Online melalui halaman Website Islam Aswaja ini menyajikan artikel Aswaja berita dan informasi yang berhubungan dengan Islam Manhaj Ahlussunnah Wal Jamaah Al Nahdliyyah. Khususnya berkaitan dengan persoalan Keislaman, Keindonesiaan, Kebangsaan. Juga kehidupan sehari hari umat Islam Nusantara.
Terima kasih atas kunjungan anda ke NU Cilacap Online, Website perkumpulan Nahdlatul Ulama Cabang Cilacap. Posting artikel-artikel di bawah ini semoga bermanfaat untuk Anda semuanya.
- Jejak Ulama
Syekh Nawawi Al-Bantani, Teladan Untuk Kehidupan Masa Depan
NU Cilacap Online – Syekh Nawawi Al-Bantani adalah satu Ulama terkemuka dan guru bangsa Indonesia, sehingga meneladani Syekh Nawawi Al-Bantani merupakan ikhtiar yang sangat baik untuk kehidupan masa depan. Sebagai…
- Artikel
KH Zulfa Mustofa, Penerus Tradisi Menulis Syekh Nawawi Al-Bantani
NU Cilacap Online – KH Zulfa Mustofa adalah Ulama penerus tradisi menulis Syekh Nawawi Al-Bantani; saat ini, termasuk dalam jajaran Wakil Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Masa Khidmat…
- Pondok Pesantren
RMI PWNU Jateng Sosialisasi Kurikulum Perkuat MADIN NU
NU Cilacap Online – Rabithah Ma’ahid Islamiyah Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (RMI PWNU) Jawa Tengah mengadakan sosialisasi kurikulum Madrasah Diniyah (MADIN) NU, Kamis (15/9 ) bertempat di Aula Gedung Pusdiklat…
- MWCNU
Ngaji Kader Aswaja Angkatan Ke-1 MWCNU Gandrungmangu
NU Cilacap Online – Lembaga Dakwah Nahdlatul Ulama (LDNU) Majelis Wakil Cabang (MWCNU) Gandrungmangu melaksanakan giat Ngaji Kader Aswaja angkatan ke-1; yang bertepatan di bulan Ramadhan 1443 H di Pondok…
- Taushiyah
Menyikapi Seruan Kembali Kepada Al-Qur’an dan Hadits
NU Cilacap Online – Bagaimana menyikapi seruan dan ajakan kembali kepada Al-Qur’an dan Hadits yang beredar di masyarakat? Menurut Kiai Abdal Malik, seruan ini memang ada, sebagaimana disebutkan oleh Rasulullah…
- Dokumentasi
Pelatihan Praktisi Ruqyah Aswaja & Ijazah Kubro JRA Cilacap
NU Cilacap Online – Pengurus Cabang Jam’iyyah Ruqyah Aswaja (PC JRA Cilacap) Tim Wijayakusuma sukses menggelar Pelatihan Praktisi Ruqyah Aswaja dan Ijazah Kubro; Kegiatan pelatihan praktisi dan ijazah kubro JRA…
- Islam Aswaja
Revelansi Kitab Risalah Aswaja dalam Kontra Narasi Ekstrimisme
NU Cilacap Online – Artikel Revelansi Kitab Risalah Ahlissunnah Wal Jamaah (Risalah Aswaja karya Hadlratussyekh KH Muhammad Hasyim Asy’ari) dalam Kontra Narasi Ekstrimisme ditulis oleh Kiai Mukti Ali Qusyairi.*) Hari…
- Feature & Figur
Dr Abuya Arrazy Hasyim dan Ahlussunnah Wal Jamaah
NU Cilacap Online – Dr Abuya Arrazy Hasyim adalah pendakwah asli tanah Minangkabau yang mulai menghidupkan kembali pemahaman ajaran Ahlussunnah Wal Jamaah (Aswaja); sebagaimana diyakini dan dipraktikkan para ulama pendahulunya.…
- Amaliyah & Ibadah
Shalawat Nahdliyah: Pencipta, Bacaan, Teks dan Amalan
NU Cilacap Online – Shalawat Nahdliyah diciptakan oleh KH Hasan Abdul Wafi; bacaan dan teks Shalawat Nahdliyah sangat populer dan sarat arti sekaligus makna di kalangan Nahdliyyin, Warga Nahdlatul Ulama…
- Feature & Figur
Serba Serbi Silatnas JRA ke V di Lampung Timur Yang Menarik
NU Cilacap Online – Serba Serbi Silatnas JRA ke V di Lampung Timur tentu ada beberapa event dan agenda kegiatan juga serba serbi lain yang menarik baik yang langsung maupun…